Waralaba Baba Rafi


Kebab Turki Baba Rafi merupakan salah satu anak perusahaan Baba Rafi Indonesia dengan founder Bapak Hendy Setiono. Kebab merupakan salah satu produk unggulan perusahaan ini. Berdiri 3 tahun yang lalu di kota Surabaya, perusahaan menjalin kerjasama dengan lembaga-lembaga bisnis, seperti :

→ The Bridge (sebagai konsultan franchise dan bisnis)
→ Universal InfoXcommindo (sebagai Management System Development)
→ Chimera (sebagai Management Marketing System).

Menjadikan perusahaan ini tumbuh pesat dalam kurun waktu pengembangan 3 tahun, terbukti dengan adanya lebih dari 65 outlet franchisee yang tersebar di 10 kota besar di Indonesia.

KEBAB
Kebab adalah makanan khas Timur Tengah dengan komposisi daging panggang yang lezat, sayuran segar dan saus mayonnaise istimewa yang diracik secara khusus dalam gulungan tortilla.

MENGAPA HARUS KEBAB TURKI BABA RAFI ?
⇒ Inovasi baru Kebab Turki Baba Rafi
⇒ Belum banyak competitor
⇒ Start up cost relatif terjangkau
⇒ Pangsa pasar yang terus tumbuh
> ⇒ Produk kebab cepat saji, bergizi dan lezat
⇒ Bahan baku murah, mudah didapat dan disupplay rutin
⇒ Royalty fee yang kecil = 5% dari omset
⇒ Proyeksi BEP cepat kurang dari 2 tahun
⇒ Dalam jangka waktu 3 tahun telah berdiri lebih dari 50 outlet
⇒ Sistem yang telah teruji dan mudah untuk diaplikasikan.

DESAIN OUTLET
Type A1 : Konsep Outdoor ( Gerobak )
baba rafi booth 1
Investasi Total : Rp 40.000.000,-

Type A2 : Konsep Outdoor ( Booth )
baba rafi booth2
Investasi Total : Rp 60.000.000,-

Type B : Konsep Indoor ( Shooping Centre, Plaza / Mall )
baba rafi booth3
Investasi Total : Rp 80.000.000,-

FASILITAS YANG DIDAPATKAN baba rafi dapur
• Satu unit counter
• Alat burner kebab
• Paket perlengkapan counter lengkap
• Paket promosi usaha ( neon box, banner, flyer, dll )
• Bahan baku produksi pemakaian rutin
• Sistem operasional yang sudah terbukti
• Training karyawan
• Quality Control dan maintenance
• Asistensi survey lokasi
• Manual book ( Standard Operational Procedure )
• Freezer Box

FASILITAS YANG DIPERLUKAN
• Lokasi berada di tempat yang strategis ( Sewa )
Ex : daerah kampus, komplek perumahan, pusat perbelanjaan,
mall, dll.
• Luas tempat ukuran 2 x 2 m
• Tenaga pelaksana yang memenuhi kualifikasi yang akan
ditraining oleh team management Kebab Turki Baba Rafi
• Transportasi lokal ( Sepeda motor ) - Bisa kredit.

SUPPORTING FRANCHISOR ( PUSAT )
• Menyediakan training karyawan
• Menjamin bahwa karyawan diatas msiap kerja dan memenuhi standar keahlian Kebab
Turki Baba Rafi
• Menyediakan perlengkapan yang butuhkan dalam bisnis Kebab Turki Baba Rafi
• Menyediakan stock bahan baku utama
• Melaksanakan training secara berkala, baik di training center maupun di cabang
• Melakukan audit control seluruh cabang
• Melakukan perubahan harga jual ke konsumen
• Melakukan kegiatan promosi nasional

PERANAN FRANCHISEE ( PENERIMA )
→ Mengajukan usulan lokasi
→ Melakukan pengawasan secara menyeluruh atas peralatan, disiplin karyawan dan
kebersihan outlet
→ Melakukan pembelian bahan baku sesuai standar Kebab Turki Baba Rafi
→ Bertanggung jawab atas penjualan
→ Secara terus-menerus memberikan support kepada karyawan dalam tugas sehari-hari
→ Bertanggung jawab atas biaya sewa tempat / lokasi
→ Melakukan promosi +/- 1 km dari outlet

TAHAPAN MENJADI FRANCHISEE
1. Presentasi Bisnis
2. Pembayaran sebesar 70% dari total nilai investasi
3. Asistensi Survey Lokasi
4. Tanya-Jawab seputar teknis operasional
5. Penandatanganan Franchise Agreement
6. Grand Opening dan Pelunasan investasi

Untuk info lebih lanjut silakan hubungi langsung pihak franchisor di :

Nama Perusahaan : PT Baba Rafi Indonesia
Alamat Surabaya Office:
Ruko Manyar Garden Regency Kav.29-30
Jl. Nginden Semolo 109
Surabaya INDONESIA

Jakarta Office:
Jl. Cemara III / 5, Pangkalan Jati,
Pondok Labu Jakarta Selatan INDONESIA
Contact Person Akbar Hiznu M / Hendy Setiono
Jakarta : (021)75900970
Fax :031-5992405 / 021-7503071
Email :info@babarafi.com / kebabturki.babarafi@gmail.com
Website : http://www.babarafi.com


Sumber: www.waralabaku.com

1 comments:

Gerobak Modern said...

Kami dari Gerobak Modern yang bergerak dalam bidang jasa pembuatan Gerobak, Island Booth, Counter dsb, bermaksud untuk menawarkan kerjasama yang saling menguntungkan dengan pihak bapak / ibu.

Adapun bentuk kerjasama yang kami tawarkan adalah dalam hal pembuatan Gerobak, Island Booth, Counter dsb (indoor, semi outdoor dan outdoor).
Beberapa referensi kami dapat dilihat diwww.gerobak-modern.com

Dengan pengalaman dan tenaga yang ahli dibidang nya, kami pun dapat memberikan bentuk design yang unik, menarik dan fungsional hingga mampu memiliki daya tarik bagi calon customer dan mampu meningkatkan penjualan produk anda.

Sebagai informasi lainnya, kami memiliki divisi untuk pengerjaan booth untuk pameran dan element interior (Kitchen set, Lemari, Rak Tv dll).
beberapa referensi kami dapat dilihat di www.exposindo.co.id

Demikian Surat Perkenalan dan Penawaran Kerjasama ini. Atas waktu dan perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Untuk informasi lebih lanjut, dapat hubungi kami di :
Jl. Ciganitri No. 16 (terusan buah batu)
Bandung, 40287 Setelah Pintu tol Buahbatu.
No. Telp : 022 – 61332332 // 022 - 7503949
Email : modern.gerobak@gmail.com
Website : www.gerobak-modern.com


Salam Sukses,

Post a Comment

IndoStore Theme

 
Free Host | new york lasik surgery | cpa website design